Politeknik Pelayanan Surabaya dengan Unversiti Kuala Lumpur Dituangkan dalam Letter of Intent
tentang Kerja Sama dalam Pengembangan Sumber Daya Manusia.
- Ditandatangani pada tanggal 23 August 2025 oleh:
- Moejiono, M.T., M.Mar.E, Direktur, Politeknik Pelayaran Surabaya.
- Prof. Ir. Dr. Azman Senin, Presiden Direktur, Universiti Teknikal MARA Sdn Bhd.
- Masa berlaku: 2 (dua) tahun.
- Ruang Lingkup Kerja Sama:
- Pengembangan program akademik dan pelatihan maritim.
- Pertukaran dosen dan mahasiswa.
- Penelitian dan pengajaran bersama.
- Kolaborasi akademik, sosial, dan budaya.